Sudah lama tak melihat suasana seperti ini. Gereja begitu penuh. Banyak yang duduk di kursi Eagle Kidz, yang biasa dipakai untuk ibadah anak-anak. Padahal pembicaranya, Pastor Fuji Harsono ‘hadir’ via streaming.
Bilangin 13 tentang kedua belas pengintai menjadi dasar event ini. Bagaimana kita harus berpegang pada optimisme, melihat buah buah anggar, buah delima, dan buah ara yang dipotong sebagai lambang kesuburan negeri yang diintai. Bukan pada laporan negatif di ayat 28, tentang bangsa yang kuat, kota-kota berkubu dan orang-orang raksasa.
Continue reading “Konser Doa GMS ’The Battle of Belief’: Optimistis Lihat Buah, Bukan Laporan Negatif!”