Ada banyak opsi hotel di Yogyakarta. Artotel di Jalan Kaliurang bisa jadi rekomendasi.
Sebagaimana Artotel lain, kekuatan hotel ini dari nilai seni di setiap ruangannya. Namanya saja ’Art Hotel’. Tiba di hotel yang berlokasi di Jalan Kaliurang kilometer 5,6 ini, langsung disambut dengan tagline kerennya ‘Wanderlust Way’. Nafsu untuk berkelana.
Continue reading “Artotel, Pilihan Hotel Berseni di Jogja”