RUBRIK: PERJALANAN
Hotel Nazareth Plaza tempat kami menginap ada di depan Lembah Harmagedon, lokasi yang ditulis di Alkitab sebagai tempat perang akhir zaman.
“Kalau nanti malam akhir zaman terjadi, Bapak Ibu akan lihat Perang Harmagedon dari jendela hotel,” kata Jeris Farah, tour leader Israel yang selain fasih bahasa Indonesia juga hapal isi Alkitab dalam bahasa kita.
Continue reading “Gaharu Terbaru: Dari Bintang Laut Stella Maris sampai Bintang Daud Titik Lahir Yesus”