Malam Ini, dua tim merah berpesta. Tim Indonesia U-23 menang 4-1 atas Yordania pada pertandingan Grup A Piala Asia U-23 2024 di Stadion Abdullah bin Khalifa, Doha, Minggu.
Indonesia menutup babak pertama dengan keunggulan 2-0. Gol pertama Indonesia dicatatkan melalui eksekusi penalti Marselino Ferdinan pada menit ke-21, sebelum Witan Sulaeman menggandakan keunggulan tim Garuda Muda pada menit ke-41.
Kalahkan Australia, Garuda Muda Cetak Sejarah
Tim U-23 Indonesia membuat kejutan besar dengan mengalahkan tim ‘Socceroos’ U-23 dalam lanjutan Grup A Piala Asia U-23 di Abdullah bin Khalifa Stadium, Doha, Qatar.
Gol tunggal Komang Teguh Trisnanda Putra memastikan Indonesia meraih tiga poin penuh setelah kalah 0-2 pada laga perdana melawan tuan rumah Qatar.
Continue reading “Kalahkan Australia, Garuda Muda Cetak Sejarah”Indonesia U-23 Kalah dari Qatar, Akun Medsos Wasit Diserbu Netizen
Laga perdana Indonesia U-23 di perhelatan Piala Asia U-23 di Qatar berakhir dengan skor 0-2 untuk kemenangan tuan rumah Qatar. Tim Garuda harus rela bermain dengan 9 pemain setelah Ivar Jenner dan Ramadhan Sananta mendapat kartu merah.
Gol Qatar dicetak dari eksekusi penalti Khalid Al-Sabah menit 45 setelah kapten Indonesia Rizky Ridho dianggap menyikut pemain Qatar di daerah terlarang.
Continue reading “Indonesia U-23 Kalah dari Qatar, Akun Medsos Wasit Diserbu Netizen”