Film ’To Catch a Killer’ mengungkapkan serial pembunuhan penembakan massal di Amerika Serikat. Uniknya, sosok yang menangkap justru seorang intelijen dengan rekam jejak ’tidak baik-baik amat’.
Film ini bisa dinikmati di layanan Netflix, setelah tayang di bioskop akhir Oktober 2023 lalu. Penampilan keren Shailene Woodley sebagai Eleanor, bintang utama film ini menjadi kunci sukses ‘To Catch a Kiler’. Eleanor yang sebelumnya sukses membintangi The Fault in Our Stars, Divergent, Insurgent, The Spectacular Now, hingga Robots juga menjadi produser film ini.
Continue reading “Intel ’Bermasalah’ Menangkap Pembunuh Psikopat”