Ketua Umum Persatuan Sepak bola Seluruh Indonesia (PSSI) pusat Komjen Pol M. Irawan didampingi Gubernur Riau Syamsuar mengunjungi stadion utama Riau, Jala Naga Sakti, Kecamatan Tampan, Pekanbaru, Kamis (13/2/2020).
Saat baru tiba di stadion berkas PON 2012 ini, rombongan ketua PSSI langsung disambut dengan pencak silat dan kompang.
M Irawan tampak mengenakan baju kaos kerah lengan panjang lengkap dengan tanjak bewarna senada. Didampingi Gubri Syamsuar, M Irawan langsung masuk ke lapangan dan melihat langsung kondisi stadion utama Riau ini.
Continue reading “Inspeksi Stadion Calon Piala Dunia U20 2021: Pekanbaru”